Andalas Van Java Online

Tentang Saya

Foto saya
Balikpapan, Kalimantan Timur, Indonesia

Waspada Dengan Sakit Maag

Sakit maag atau kerap di sebut radang lambung dapat menyerang setiap orang dengan segala usia.Pada keadaan yang cukup parah,radang lambung dapat menimbulkan pendarahan ( hemorrhagic gastritis ) sehingga banyak darah yang keluar dan berkumpul dilambung.
Ada sejumlah gejala yang biasa dirasakan penderita sakit maag seperti,mual,perut terasa nyeri,perih,kembung dan sesak pada bagian atas perut atau ulu hati.
Biasanya,nafsu makan menurun secara drastis,wajah pucat,suhu badan naik,keluar keringat dingin dan sering bersendawa terutama dalam keadaan lapar.
Menurut para dokter,penyakit yang dalam bahasa medisnya disebut Dispepsia ini terbagi menjadi dua macam.
Pertama adalah Dispepsia Organik,yaitu apa bila rasa tidak enak tersebut disebabkan oleh luka atau kelainan anatomis yang jelas,misalnya penyakit tukak lambung.
Disebut Dispepsia organik dikarenakan ada kelainan organ yang menjadi penyebabnya.
Kedua adalah,Dispepsia Fungsional,yaitu apabila penyebab maag bukan luka disaluran cerna dan tidak jelas penyebabnya.Disebut Dispepsia fungsional karena yang terganggu adalah fungsi organ pencernaan tepapi bentuk anatomisnya normal.
Penyebab penyakit maag bermacam-macam,terutama untuk maag organik.Penyebab penyakita maag organik di antaranya meliputi Ulkus/koreng pada lumbung/usus di bawahnya usus 12 jari,radang pada kerongkongan,luka cerna akibat obat anti nyeri,batu kandung empedu,radang pankreas dan kanker lambung,pankreas atau usus besar.
Dalam berbagai literatur ,pola makan tidak teratur dapat menimbulkan gejala sakita maag seperti perih dan mual.
Hal itu terjadi karena lambung memproduksi asam atau yang disebut asam lambung untuk mencerna makanan dalam jadwal yang teratur.
Bahkan saat tidur pun lambung tetap saja memproduksi asam walaupun tak ada makanan yang harus dihancurkan.
Asam lambung dalam jumlah seimbang memang diperlukan tubuh.Tapi jika berlebihan akan menimbulkan penyakit.Produksi asam lambung biasanya meningkat pada saat tubuh memerlukannya,yaitu ketika makan.
Sebaiknya pada saat tubuh tidak memerlukan,produksi asam lambung akan menurun kembali.Jadwal makan yang tidak teratur kerap membuat lambung sulit beradaptasi.
Bila hal ini berlangsung terus menerus,akan terjadi kelebihan asam dan akan mengiritasi dinding mukosa lambung.Sehingga rasa perih dan mual pun muncul.
Untuk mengatasi penyakit maag ini,adalah dengan mengurangi konsumsi makanan yang dapat mengganggu lambung.Seperti makanan yang terlalu asam dan pedas.
Jika mendapat gejala penyakit maag ini,segeralah berkonsultasi dengan dokter spesialis penyakit dalam.Dokter akan melakukan anamnesa mengenai keluhan dengan mendetail,kemudian melakukan pemeriksaan fisik.
Setelah itu dilakukan diagnosis kerja atau diagnosa sementara,biasanya dokter akan memberikan terapi empirik yaitu terapi berdasarkan pengetahuan dan pengalaman mengenai penyakit tersebut.
Terapi empirik yang bersifat sementara ini ada kalanya langsung menyembuhkan karena penyebab penyakitnya sesuai perkiraan dokter.
Apabila dengan pengobatan empirik tersebut gejalam masih ada atau mungkin kambuh setelah obat habis mak perlu dilakukan evaluasi,dokter akan menyarankan pemeriksaan lanjutan untuk mengetahui jenis penyakita lebih pasti lagi.
Biasanya dimulai dari pemeriksaan yang paling ekonomis.Untuk penyakita maag,pertama-tama yang menjadi pilihan adalah pemeriksaan radiologi OMD dengan kontras atau bahan pewarna.
Kemudian pemeriksaan bakteri penyebab maag,yaitu helico bakter pylori dan apabila masih belum tegak diagnosanya baru dilakukan pemeriksaan endoskopi.
Endoskopi yaitu melihat secara langsung anatomis saluran cerna lewat kamera kecil yang ditelan pasien kemudian hasilnya dapat dilihat dilayar baik oleh pasien maupu dokter.(*)

Silahkan Anda Baca Juga Artikel Yang Berkaitan Dibawah Berikut Ini



21 komentar:

tutorial internet pemula 21 Januari 2011 pukul 17.13  

Maag, penyakit yang universal ya mas..

info hotel 21 Januari 2011 pukul 17.14  

Waduh ribet nih penyakit..serba salah kalo dah kena.. thanks infonya mas..

BEST HDTV ANTENNA 17 Februari 2011 pukul 02.26  

Let me start by saying nice post. Im not sure if it has been talked about, but when using Chrome I can never get the entire site to load without refreshing many times. Could just be my computer. Thanks.

Digital Photo Keychain 17 Februari 2011 pukul 02.29  

I can see that you are putting a lots of efforts into your blog. Keep posting the good work.Some really helpful information in there. Bookmarked. Nice to see your site. Thanks!

Bright Teeth Whitening 17 Februari 2011 pukul 02.33  

Great stuff from you, man. Ive read your stuff before and youre just too awesome. I love what youve got here, love what youre saying and the way you say it. You make it entertaining and you still manage to keep it smart. I cant wait to read more from you. This is really a great blog.

THE HOTTEST NEWS 17 Februari 2011 pukul 02.35  

Reading this post reminds me of my old room mate! He always kept talking about this. I will forward this article to him. Pretty sure he will have a good read. Thanks for sharing!

TREND CITY 17 Februari 2011 pukul 02.38  

Resources like the one you mentioned here will be very useful to me! I will post a link to this page on my blog. I am sure my visitors will find that very useful.

Steve 27 Februari 2011 pukul 04.50  

saya baru tau soal jadwal makan yang tidak teratur ternyata jadi 1 hal yg membuat lambung sulit beradaptasi yg akhirnya memicu terjadi penyakit maag ini.

terima kasih banyak atas ilmunya pak.

Nikmaya John 28 Maret 2011 pukul 18.23  

Pola makan teratur, dan kunyah makanan sebanyak minimal 30 kali kunyahan bisa membantu menghindari penyakit maagh.

Newport Beach Houses 15 April 2011 pukul 00.12  

saya baru tau soal jadwal makan yang tidak teratur ternyata jadi 1 hal yg membuat lambung sulit beradaptasi yg akhirnya memicu terjadi penyakit maag ini.

terima kasih banyak atas ilmunya pak.

komodo island is the new 7 wonders of the world 25 April 2011 pukul 01.50  

saya baru tau soal jadwal makan yang tidak teratur ternyata jadi 1 hal yg membuat lambung sulit beradaptasi yg akhirnya memicu terjadi penyakit maag ini.

terima kasih banyak atas ilmunya pak.

xamthone plus 18 Juni 2011 pukul 15.10  

artikel yg menarik dan jg bermnfaat sekli nich....
q jg punya gejla maagh nih, emz jdi takut.
mkzh ya bwt informasi'y...

♫ MUSIC SHARE ♫ 15 Agustus 2011 pukul 00.28  

habis baca ini semoga yang sakit maag pada sehat ya gan...

Pasang Iklan baris gratis tanpa daftar 20 Agustus 2011 pukul 14.38  

Magh ada hubungannya dengan sesa nafas ak ya??? Saya punya saudara yang jga punya mah, tetapi dia juga sering sesak nafas, apa sesak nafasnya itu juga akibat dri penyakit magh???

Redita 16 November 2011 pukul 11.10  

Kami ada ramuan alam yg dapat menyembuhkan segala macam penyakit seperti gagal ginjal,jantung,MATA MINUS,autis,epilepsi,asam urat ,kolesterol,stroke,kista,PENYUBUR KANDUNGAN,perlengketan rahim,keloid,TYROID,keputihan,asma,maag,kanker rahim,serviks,penyakit menular seksual,kanker otak,KANKER PAYUDARA,insomnia,diabetes,hiper/hipo tensi,,TBC,radang paru,dsb secara alami tanpa operasi,tanpa bahan pengawet dan biaya yang menyesuaikan kemampuan,info lebih lanjut 08128448627 Kunjungi Page kami di http://www.facebook.com/pengobatantradisionalalami

Unknown 11 Juni 2015 pukul 16.36  

terimakasih banyak, sangat bermanfaat sekali...

http://www.tokoobatku.com/obat-radang-pankreas-herbal/

Anonim,  9 Desember 2018 pukul 12.53  

postingan anda tentang penyakit maag mengingatkan kita semua agar berhati hati selalu terhadap setiap gejala yang tidak normal pada organ perut atau lambung.
olahraga untuk mengatasi penyakit maag

Posting Komentar

U COMMENT I FOLLOW

  © Blogger templates ProBlogger Template by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP